Hasil pertandingan Papua vs Jawa Timur dimenangkan tim Jawa Timur 0-1
Sepak bola putra Jawa Timur kembali meraup 3 poin di laga kedua penyisihan grup C PON 2024 Aceh-Sumut, Kamis sore (5/9).
Gol semata wayang tim putra Jatim tercipta di menit ke-55 lewat sundulan Widi Pratama memanfaatkan sepak pojok Rafly.
Alhamdulillah ‼️
FT Sepak Bola – Papua 0-1 Jawa Timur🏅
Selengkapnya di IG » @pssijatim
KOMENTAR